Kami Sebagai salah Satu Bank terkemuka di Indonesia dengan visi
"Menjadi Kebanggaan Bangsa" sedang melakukan pengembangan jaringan
secara ekspansif dan karenanya membutuhkan tenaga profesional yang
kompeten untuk posisi berikut:
Account Officer SME (AO SME) - Medan Medan (Sumatera Utara)
Responsibilities:
-
Melakukan identifikasi pasar potensial di sekitar lokasi Cabang/Capem untuk memasarkan kredit usaha kecil.
-
Pencapaian target pembiayaan yang telah ditetapkan.
-
Menjaga
kualitas kredit dengan melakukan penjualan kredit usaha kecil kepada
calon debitur yang dapat memenuhi kriteria dan ketentuan kredit akuisisi
Bank Mega.
-
Melakukan proses penjualan kredit usaha kecil sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan melalui tahapan sebagai berikut :
-
Melakukan kunjungan kepada prospek calon debitur sesuai dengan target yang telah ditentukan.
-
Melakukan kunjungan ke lokasi usaha dan tempat tinggal calon debitur.
-
Memastikan
aplikasi permohonan kredit usaha kecil diisi dengan lengkap dan baik
oleh calon debitur serta telah ditandatangani oleh calon debitur.
-
Meminta
seluruh data dan dokumen serta informasi yang diperlukan dalam proses
kredit termasuk melakukan verifikasi terhadap kebenaran dokumen dan KYC.
-
Membuat
proposal UKM untuk pengajuan baru dari calon debitur dengan menggunakan
format standar proposal kredit usaha kecil yang berlaku.
-
Melakukan pembinaan kepada Debitur dengan status Collectibilitas lancar (Days Past Due dibawah 1 (satu) hari)
-
Membuat Call Report atas hasil kunjungan ke Debitur sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
-
Membuat usulan proposal Top Up hasil UKM.
Requirements:
-
Lulusan S1 semua jurusan
-
Memiliki pengalaman Min 1 thn di Bidang Kredit SME (Small Medium Enterprise) / Usaha Kecil Menengah
-
Memiliki semangat juang yg tinggi,Agresif, Dinamis, Inisiatif
-
Tangguh dan sanggup bekerja dgn tantangan.
-
Memiliki jaringan & relasi yang luas untuk memasarkan Kredit Perbankan.
-
Bersedia ditarget dan memiliki network yang luas.
-
Memiliki kendaraan sendiri (memiliki Sim A / Sim C)
-
Domisili Medan dan Sekitar nya
Compensation & Benefit:
-
Gaji Pokok
-
Tunjangan Makan + Transport
-
Asuransi Kesehatan dan Jamsostek
-
Status Karyawan Bank Mega
-
Jenjang Karir
" Only short-listed candidates will be invited via e-mail/phone for Test and Interview"
|
0 komentar:
Posting Komentar
PERATURAN BERKOMENTAR
1. Gunakanlah bahasa yang sopan saat berkomentar.
2. Dilarang Memasang link hidup pada saat berkomentar.
3. Dilarang SPAM !!!
4. Untuk menyisipkan catatan, gunakan [catatan].. CATATAN KAMU ...[/catatan]
5. Untuk menyisipkan gambar, gunakan [img]URL GAMBAR KAMU[/img]